Oleh Amrulloh, SP.d
PENURUNAN TEKANAN UAP JENUH (ΔP)
PENURUNAN TEKANAN UAP JENUH (ΔP)
Bagaimana
hubungan penurunan tekanan uap dengan jumlah partikel? Menurut Raoult, besarnya
tekanan uap pelarut di atas suatu larutan (P) sama dengan hasil kali tekanan
uap pelarut murni (P0) dengan fraksi mol zat pelarut dalam larutan
(xp).
P = xp . P0
Persamaan di
atas dikenal dengan hukum Raoult. Hukum Raoult hanya berlaku pada larutan ideal
dan larutan tersebut merupakan larutan encer tetapi pada larutan encer yang
tidak mempunyai interaksi kimia di antara komponen-komponennya, hukum Raoult
berlaku pada pelarut saja. Adapun banyaknya penurunan tekanan uap ( ΔP ) sama
dengan hasil kali fraksi mol terlarut (xt) dan tekanan uap pelarut
murni (P0). Pernyataan ini secara matematis dapat dituliskan seperti
berikut.
ΔP = xt
. Po
Keterangan:
xt = fraksi mol zat terlarut
xp = fraksi mol zat pelarut
xt = fraksi mol zat terlarut
xp = fraksi mol zat pelarut
Saya ringkas Penurunan tekanan uap larutan non elektrolit sbb:
Menurut RAOULT:
Menurut RAOULT:
Contoh Soal 1
Fraksi mol urea dalam air adalah 0,5. Tekanan uap air pada 20°C adalah 17,5 mmHg. Berapakah tekanan uap jenuh larutan tersebut pada suhu tersebut?
Pembahasan
Xt
= 0,5
P0 = 17,5 mmHg
P0 = 17,5 mmHg
Maka
ΔP = xt ⋅ P0
= 0,5 ⋅ 17,5 mmHg
= 8,75 mmHg
= 0,5 ⋅ 17,5 mmHg
= 8,75 mmHg
P = P0
– ΔP
= 17,5 mmHg – 8,75 mmHg
= 8,75 mmHg www.belajarkimiapintar.com
= 17,5 mmHg – 8,75 mmHg
= 8,75 mmHg www.belajarkimiapintar.com
Contoh Soal 2
Pada temperatur 100 oC , tekanan uap jenuh air adalah 72 cmHg. Tentukanlah tekanan uap jenuh larutan urea (CO(NH2)2), yang mempunyai kadar 40 %! (Mr CO(NH2)2 = 60 dan Mr H2O = 18) dan penurunan tekanan uap larutan.
Pembahasan
Contoh Soal 3
Hitunglah penurunan tekanan uap jenuh air, bila 45
gram glukosa (Mr = 180) dilarutkan dalam 90 gram air !
Pembahasan
tekanan uap jenuh air murni pada 20oC adalah 18 mmHg.
mol glukosa = 45/180 = 0.25 mol
mol air = 90/18 = 5 mol
Contoh Soal 4
Sebanyak 45 gram senyawa organik X dilarutkan dalam
135 gram air, ternyata dapat menurunkan tekanan uap air dari 720 mmhg menjadi
675 mmhg. Maka massa molekul realtif senyawa X adalah....
A.
180
B.
135
C.
90
D.
72
E.
45
Contoh Soal 5
Penurunan tekanan uap jenuh larutan berbanding lurus dengan....
A.
Molaritas larutan
B.
Molalitas larutan
C.
Fraksi mol pelarut
D.
Fraksi mol larutan
E.
Normalitas larutan
Pembahasan
ΔP = Po. Xt
ΔP berbanding
lurus dengan fraksi mol larutan. Jawaban D
Contoh soal 6
Tekanan uap jenuh air pada suhu 1000C adalah
76 cmHg. Jika 18 g glukosa Mr 180 dilarutkan dalam 90 gram air Mr 18, maka suhu
tersebut tekanan larutannya adalah.....
A.
745,1 mmHg
B.
754,1 mmHg
C.
759,2 mmHg
D.
772,5 mmHg
E.
775,2 mmHg
Pembahasan
Contoh soal 7
Sebanyak x gram CO(NH2)2
Mr 60 dilarutkn dalam 468 gram air Mr 18, sehingga tekanan uap jenuh alrutan
pada temperatur 300C = 28,62 mmHg. Jika pada temperatur tersebut
tekanan uap jenuh air murni sama dengan 31,8 mmHg, maka nilai x adalah
Pembahasan
Baca Juga Artikel Terkait Sifat Koligatif Larutan
Out Of Topic Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon