Adanya zat
terlarut dalam larutan akan mengakibatkan titik beku larutan lebih kecil
daripada titik beku pelarutnya. Persamaannya dapat ditulis sebagai berikut
· ΔTf = penurunan titik beku (oC)
·
kf = tetapan
perubahan titik beku (oC kg/mol)
·
Mr = massa molekul
relatif
·
P = jumlah massa
zat (kg)
Contoh soal 2:
Contoh soal 3:
Baca Juga Artikel Terkait Sifat Koligatif Larutan
1. Sifat Koligatif
2. Penurunan Tekanan Uap
3. Kenaikan Titik Didih
4. Penurunan Titik Beku
5. Tekanan Osmotik
6. Manfaat Sifat Koligatif dalam kehidupan sehari-hari
Contoh soal 1
Tentukan titik didih dan titik beku larutan glukosa
(C6H12O6) 18 gram dalam 10 gram air. (Kf air
=
1,86 °C/m)
Pembahasan
Larutan glukosa bukan larutan elektrolit maka tidak
berlaku faktor i
Contoh soal 2:
Sebanyak
34,2 gram sukrosa (Mr = 342) dilarutkan dalam 500 gram air. Jika Kf air = 1,86 oC/m.
Tentukan:
a. Penurunan
titik beku larutan sukrosa
b. Titik
beku larutan sukrosa jika titik beku air adalah 0 oC
Pembahasan
Contoh soal 3:
Diketahui
titik didih larutan urea = 100,513 oC,
Kb air = 0,513 oC/m,
Kf air = 1,86 oC/m,
titik
didih air = 100 oC.
Tentukan titik beku larutan!
Contoh soal 4
Sebanyak 4 gram NaOH Mr 40
dilarutkan dalam 750 gram air. Jika derajat ionisasi
larutan NaOH 75% dan Kf
air 1,86, maka penurunan titik beku larutan NaOH adalah....
A.
- 0,45 0C
B.
– 0,25 0C
C.
0,25 0C
D.
0,45 0C
E.
0,75 0C
Pembahasan
Contoh Soal 5
Manakah dari larutan berikut ini yang mempunyai titik beku paling tinggi?
A.
CuSO4 0,2 M
B.
Mg(N)3 0,2 M
C.
Glukosa 0,8 M
D.
Na2CO3
0,3 M
E.
CH3COOH 0,8 M
Pembahasan
Molaritas sebanding dengan mol, sehingga
∆Tf CuSO4 =
0,2 . i = 0,2 . 2 = 0,4
Mg(N)3 0,2 M = 0,2 . i = 0,2 . 4 = 0,8
Glukosa 0,8 M = 0,8
Na2CO3
0,3 M = 0,8 . i = 0,3 . 3 = 0,9
CH3COOH 0,8 M = 0,8 . i = 0,8 . 2 = 1,6 www.belajarkimiapintar.com
Contoh Soal 6
Sebanyak 45 gram senyawa
dengan rumus molekul (H2CO)x dilarutkan dalam 500 gram
air ( Kf = 1,86 der/m) . jika titik beku senyawa ini – 0,93 0C dan
Ar C = 12 H = 1 O = 16
maka harga x adalah...
A.
12
B.
10
C.
8
D.
6
E.
4
Pembahasan
Contoh Soal 7
Suatu
senyawa organik sebanyak 20,5 gram dilarutkan dalam 250 gram air, ternyata
membeku pada suhu -0,93 0C . bila Kf air 1,860C/m, maka
Mr senyawa tersebut
adalah....
A. 328
B. 164
C. 82
D. 61
E. 41
Contoh Soal 8
Titik beku suatu larutan
yang mengandung 10 gram zat Y (non elektrolit) dalam 500
gram air ialah -0,465 0C.
jika diketahui tetapan penurunan titik beku molal dari air adalah
1,86,
berapakah massa molekul relatif Y?
A.
40
B.
50
C.
60
D.
70
E.
80
Contoh Soal 9
Supaya
air sebanyak 1 ton membeku pada suhu -5 0C ke dalamnya harus dilarutkan
garam dapur yang
jumlahnya tidak boleh kurang dari......(Kf = 1,86 Mr NaCl = 58,5)
A. 13,4
kg
B. 26,9
kg
C. 58,8
kg
D. 78,6
kg
E. 152,2
kg
Contoh Soal 10
Ketika
komponen A ditambah komponen B ternyata diperoleh sistem homogen yang
memiliki
fasa sama dengan fasa A, maka....
1. Sistem
adalah larutan
2. Titik
didih A > titik didih sistem
3. B
adalah zat terlarut
4. Titik
beku sistem > titik beku A
Pembahasan
Sistem
homogen = larutan www.belajarkimiapintar.com
A
adalah air (Tb air = 1000C)
Tb
sistem = 100 + ∆Tb
Tb
sistem > titik didih A
Jawaban
yang tepat 1 dan 3 maka jawaban B
Contoh Soal 11
Larutan
NaCl 0,4 m membeku pada suhu -1,488 0C . jika harga Kf 1,86. Maka
derajat
ionisasi larutan elektrolit tersebut adalah....
A. 0,02
B. 0,05
C. 0,50
D. 0,88
E. 1,00
Contoh soal 12
Bila 3,1
glikol C2H6O2 dilarutkan dalam 250 gram air
dicampu dengan 17,1 gram sukrosa
C12H22O11
dalam 500 gram air. Bila Kf 1,86. Maka titik beku campuran tersebut adalah...
A.
2,48
B.
-2,48
C.
3,48
D.
4,48
E.
5,48
Pembahasan
Baca Juga Artikel Terkait Sifat Koligatif Larutan
1. Sifat Koligatif
2. Penurunan Tekanan Uap
3. Kenaikan Titik Didih
4. Penurunan Titik Beku
5. Tekanan Osmotik
6. Manfaat Sifat Koligatif dalam kehidupan sehari-hari
Out Of Topic Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon